Header Ads

Pahit Manis Nya Kesendirian Dalam Kehidupan



Kesendirian merupakan hal yang wajar dalam suatu kehidupan yang sangat panjang ini dimana semua orang pasti merasakan apa itu kesendirian. Kecuali kita kembar atau sekedar kembar. Lalu kedua orang tua kita yang berperan dalam mengahadirkan kita kedunia ini. Hadir menemani hari-hari kita sepanjang hayat mereka.

Arti orang tua dalam hidup memang sangat besar dan tidak ada bandingannya di dunia ini. Orang tua adalah Wakil Tuhan yang ada di dunia. Restu orang tua kita, terkadang ialah termasuk restu Tuhan juga. Sepanjang hidup kita pasti akan mendapat dampingan dari orang tua kita, namun terkadang banyak dari kita tidak dapat merasakan kebersamaan dengan orang tua kita sendiri dengan berbagai sebab.

Kensendirian akan membawa kita dimana kita akan merasakan cinta ekspansif dan cinta kontraktif dimana kedua cinta ini akan ada pada kita merasakan kesendirian atau pun kebiasaan kita dalam kesendirian.

Cinta Ekspansif
Cinta yang merupakan mendatangkan efek positih bagi orang yang merasakan. Bagaimana orang tidak bahagia jika rasa cinta yang sudah terpendam lama namun akhirnya cinta tersebut terbalaskan semua kegiatan yang kita lakukan akan menjadi bahagia dan selalu bahagia kerena cinta yang kita rasakan yang sangat bahagia dalam kehidupan yang keras ini.

Cinta Kontraktif
Cinta yang pada umumnya memiliki energy yang negatif karena ketidak mampuan seseorang untuk mengontrolnya, sehingga akan berdampak buruk pada seseorang yang mengalaminya. Hal ini terjadi karena realita cinta yang dihadapi tidak sesuai dengan apa yang kita harapkan. Rasa menyalahkan pada dirinya akan sangat besar sekali atas ketidak sempurnaannya.

Itulah beberapa hal yang membuat seseorang akan merasakan kesepian dalam kehidupan karena manusia itu sebetulnya adalah manusia yang sangat lemah karena adanya hantaman dalam dunia kadang manusia cepat putus asa. Dan maka dari itu harus dapat menikmati keadaan yang ada.

Tidak ada komentar